Ptik.umsida.ac.id – Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Teknologi Informasi (Hima PTI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) resmi melaksanakan serah terima jabatan pada Jumat, 11 Oktober 2024. Acara yang berlangsung di Kampus 3 Umsida ini menandai dimulainya masa kepemimpinan baru di bawah Ketua Adam Nurul Haq dan Wakil Ketua Muhammad Fairuz Atallah. Dengan visi menjadikan Hima PTI...Read More
Recent Comments